Awal Tahun 2019, Kapolres Cek Kekuatan Personil Polres Sigi dan Polsek Jajaran
Tribratanewspoldasulteng.com – Guna mengecek kekuatan personil baik Pers Polres maupun Polsek jajaran di awal tahun 2019 ini, Kepolisian Resor Sigi laksanakan Apel Besar Tahun 2019 yang di ikuti seluruhi personil Polres Sigi dan Polsek Jajaran di halaman Mapolres Sigi, Senin (7/01/19) Pagi.
Pelaksanaan Apel Besar Kali ini di Pimpin Langsung oleh Kapolres Sigi AKBP Wawan Sumantri, SH.,MH.,MH yang secara langsung memeriksa personil perFungsi dan Perpolsek dan dilanjutkan dengan memeriksa Kendaraan Dinas Personil Polres dan Polsek Jajaran.
Dalam Amanatnya Kapolres Sigi menyampaikan “ Teriakasih Kepada seluruh Personil atas Kerjasama yang baik Atas Pelaksanaan pengamana Natal dan Tahun Baru 2019 sehingga terciptanya Situasi Yang Aman dan kondusif, serta pada hari ini kita melaksanakan Oprasi Tinombala 2019 yang meibatkan sebanyak 48 Pers Polres sigi sebagai bentuk operasi imbangan Polres Poso dalam penindakan kasus terorisme”, ujuarnya.
“Apel Besar ini bertujuan untuk mengecek kekuatan personil serta kelengkapan kendaraan dinas sebagai penunjang kinerja Personil dalam melaksanakan tugas Kepolisian, sehingga kinerja Kepolisian semakin meningkat”,Tambah AKBP Wawan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar